Sunday, September 30, 2018

Cara bikin tabel dipostingan blog

Dalam kegiatan blog kerap kali kita harus membuat tabel dalam postingan namun blogger tidak menyediakan fitur untuk membuat tabel maka mau tidak mau harus membuatnya sendiri.

Namun jangan panik dulu karena ada sebuah penolong yaitu menggunakan kode HTML , seperti yang kita tahu blogger support kode HTML dipostingan dan saat ini sudah ada banyak kode HTML untuk membuat tabel digoogle.

Cara bikin tabel dipostingan blog


Berikut cara untuk membuat tabel diblog.

1. Copy Code Css dibawah ini

/* CSS Post Table */ table { max-width: 960px; margin: 10px auto;} caption {font-size: 1.6em; font-weight: 400; padding: 10px 0;} thead th {font-weight: 400;background: #8a97a0;color: #fff;} tr {background: #f4f7f8;border-bottom: 1px solid #fff; margin-bottom: 5px;} tr:nth-child(even) {background: #e8eeef;} th, td {text-align: left;padding: 20px;font-weight: 300;} tfoot tr {background:none;} tfoot td {padding: 10px 2px;font-size: 0.8em; font-style: italic; color: #8a97a0;}

2. Kemudian cari kode ]]></b:skin> atau </Style> kemdian tempelkan kode css tadi diatas ]]></b:skin> atau </style>

3. untuk menerapkannya dipostingan silahkan gunakan kode berikut


<table>
      <thead>
        <tr>
          <th scope="col">Nama</th>
          <th scope="col">E-mail</th>
          <th scope="col">Pekerjaan</th>
        </tr>
      </thead>
      <tfoot>
        <tr>
          <td colspan="3">Data di Update 2018.</td>
        </tr>
      </tfoot>
      <tbody>
        <tr>
          <th scope="row">Hasan</th>
          <td>hasan@example.com</td>
          <td>Blogger</td>
        </tr>
        <tr>
          <th scope="row">Mustofa</th>
          <td>mustofa@example.com</td>
          <td>Programer</td>
        </tr>
        <tr>
          <th scope="row">Ali Budiardi</th>
          <td>ali_budiardi@example.com</td>
          <td>Web Designer</td>
        </tr>
        <tr>
          <th scope="row">Nanda</th>
          <td>nanda@example.com</td>
          <td>Tester</td>
        </tr>
      </tbody>
    </table>




Semoga Bermanfaat

Saturday, September 29, 2018

Publister Responsive News/Magazine Template Blogger

Publister Responsive News/Magazine Template Blogger

Publister adalah template news/magazine responsive yang memberikan kenyamanan bagi para penggunanya, template ini memiliki tampilan yang elegan sehingga membuat pengunjung yang datang keblog kamu jadi nyaman.

Template ini sangat cocok untuk blog News, Game, Politik, Fashion, Teknologi, Travel dan lainnya.

Fitur :


Data di Update 2018.
Responsive
Custom Mobile Version
Custom 404 Page
Minimal
Breadcrumb Navigation
Simple
Whatsapp Sharing
Seo Ready
Ads Ready
Clean Layout
Dropdown Menu
HTML5 & Css3

Download Publister V1.0 Responsive News/Magazine Template Blogger



Cara memasang template , cari menu Tema > Backup/Pulihkan > Upload

Tags : Magazine template , template gratis, template blogger, adsense template,template simple

Friday, September 28, 2018

Digizena Super Responsive Template Blogger

Digizena Super Responsive Template Blogger

Hay para pencari template gratis hari ini saya akan membagikan sebuah template super responsive dan gratis yaitu Digizena.

Template ini memiliki 2 versi yaitu gratis dan premium namun versi gratis saja sudah sangat sempurna , template buatan arlina dezign dan idntheme ini sangat cocok untuk blog tutorial , blog pribadi dan lainnya.

Fitur :

Data di Update 2018.
Responsive
Google Testing Tool Validator
Mobile Friendly
Dynamic Heading
Breadcrumb Navigation
Valid Schema.org
High CTR
Adsense
Responsive Ad slot
Footer Link
Social Share Button
Shortcodes
Responsive Sitemap Widget
Custom Contact Form Widget
Unlimited Page Numbered
Back to Top Button
Search Box
2 Column Grid

Download Digizena Super Responsive Template Blogger

Cara memasang tema diblogger cari menu Tema > Backup/Pulihkan > Upload

5 Plugin Penting Yang Wajib Kamu Instal

5 Plugin Penting Yang Wajib Kamu Instal! Wordpress adalah CMS paling populer didunia dan juga Wordpress memberikan kemudahan bagi penggunanya yaitu Plugin.

Plugin sangatlah membantu para webmaster yang menggunakan CMS ini sehingga pemula sekalipun bisa membuat web impian dengan mudah.

Ada banyak sekali jenis plugin yang disediakan wordpress mulai dari plugin untuk seo hingga untuk mempercantik artikel.

Namun diartikel ini saya akan membahas 5 plugin penting yang wajib kamu instal.

1. Updraft plus
5 Plugin Penting Yang Wajib Kamu Instal

Hal pertama yang wajib kamu siapkan saat membuka website adalah sistem backup , gunanya agar ketika suata saat tiba - tiba web anda bermasalah sehingga artikel anda hilang semua maka kamu bisa mengembalikannya lagi karena semua datanya sudah tersimpan dalam backup.

Plugin backup ada banyak namun sayan rekomendasikan kamu untuk menggunakan Updraft Plus.

Fitur :

1. Backup data sangat mudah
2. Bisa melakukan backup secara berjadwal.
3. Kamu bisa memilih dimana data backup akan disimpan.


2. Yoast SEO
5 Plugin Penting Yang Wajib Kamu Instal

SEO adalah hal penting yang tidak boleh kamu abaikan karena SEO bisa mempengaruhi posisi blog kamu digoogle.

Bagi para master web yang sudah lama melakukan blogging SEO adalah urusan yang mudah namun bagi pemula itu adalah hal yang sangat merepotkan dan membingungkan.

Namun itu semua bisa diatasi dengan bantuan plugin SEO yaitu Yoast SEO , dengan plugin ini kamu jadi tidak perlu repot - repot mencari seperti apa itu SEO karena Yoast SEO akan menampilkan hal - hal apa saja yang kurang dari artikel anda ketika anda membuat artikel.

Fitur :

1. Menganalisa kualitas SEO dari artikel atau halaman.
2. Membuat Sitemap XML
3. Membuat Breadcrumb diblog


3. Broken Link Checker
5 Plugin Penting Yang Wajib Kamu Instal

Bila web kalian adalah web yang banyak menaruh link di artikel maka plugin ini wajib kamu instal.

Gunanya untuk mengecek apakah ada link atau tautan yang rusak atau  Error 404 , Seperti yang umum kita tahu bahwa google tidak menyukai web yang banyak mengandung link rusak bahkan bisa dikenakan sanksi.

Fitur :

1.  Menghentikan mesin pencari agar tidak mengindeks link yang rusak
2. menganalisa blog dan mencari link rusak.
3. mengirim notifikasi apa bila ada link yang rusak.


4. Wordfence Security
5 Plugin Penting Yang Wajib Kamu Instal

Keamanan situs adalah hal utama bagi semua webmaster karena ada banyak sekali ancaman online yang mengincar situs anda terutama bila situs anda adalah situs yang besar.

Plugin Wordfence Security memungkinkan kamu untuk menjaga keaman situs secara maksimal karena plugin ini akan terus menerus memperbarui keamanan web kamu.

Selain itu plugin ini juga memungkinkan kamu untuk memblokir IP pengunjung dan negara.

Fitur :

1. Mengamankan web secara maksimal dari database
2. Mengindentifikasi keamanan web dan memblokir secara otomatis


5. Jetpack
5 Plugin Penting Yang Wajib Kamu Instal

Jetpack adalah plugin multi fungsi karena dalam 1 plugin ada banyak sekali fitur yang disediakan seperti statistik web , keamanan web , peforma web dll.

Fitur - fitur itu bisa kalian aktifkan dan nonaktifkan sesuai kebutuhan web kamu , namun plugin ini termasuk plugin berat atau memakan banyak kapasitas Disk space hosting kamu, jadi tidak disarankan untuk kamu yang hostingnya kecil.


Itulah tadi 5 Plugin Penting Yang Wajib Kamu Instal , plugin diatas tidak diurutkan berdasar kualitas atau lainnya.

Cara Membuat Tombol Demo Dan Download Responsive Keren

Cara Membuat Tombol Demo Dan Download Responsive Keren

Cara Membuat Tombol Demo Dan Download Responsive Keren! Dalam suatu blog khususnya blog downlosd atau template tombol download dan demo adalah salah satu hal wajib untuk mempercantik postingan.

Namun fungsi tombol demo dan download dipostingan bukan hanya untuk mempercantik namun juga untuk mempermudah pengunjung dalam mencari link download template yang kita bagikan.

Seperti yang kita tahu kenyamanan pengunjung adalah no 1 dan bila postingan kita tidak tersusun rapi maka pengunjung tidak akan nyaman.

Maka dari itu kali ini saya akan membagikan cara membuat tombol demo dan download responsive keren.

1. Pertama buka halaman untuk mengedit template kamu di Tema > Edit HTML 

2. Kemudian cari kode </head>

3. Bila sudah ketemu silahkan copy kode dibawah ini dan tempelkan diatas kode  </head>
<link href='//maxcdn.bootstrapcdn.com/font-awesome/4.5.0/css/font-awesome.min.css' rel="stylesheet"/>


4. Selanjutnya tempelkan kode dibawah ini diatas kode </style> atau ]]></b:skin>
/* model flat ui 2 */ .button2{float:left;list-style:none;text-align:center;width:200px;margin:10px;padding:2px;font-size:14px;clear:both} .button2 ul{margin:0;padding:0} .button2 li{display:inline;margin:5px;padding:0;list-style:none} .button2 li a.demo,.button2 li a.download{position:relative;padding:14px 48px 14px 16px;background:#3498db;display:block;color:#fff !important;font-weight:700;font-size:14px;text-align:left;text-transform:uppercase;letter-spacing:.2px;border-radius:3px;box-shadow:0 1px rgba(0,0,0,0.1);line-height:normal;transition:all .3s;max-width:200px;margin:auto;overflow:hidden} .button2 li a.download{background:#e74c3c} .button2 li a.demo:hover,.button2 li a.download:hover{background:#666} .button2 li a.demo:active,.button2 li a.download:active{cursor:pointer} .button2 li a.demo:after,.button2 li a.download:after{content:'\f054';background:rgba(0,0,0,0.1);position:absolute;right:0;top:0;font-weight:normal;display:inline-block;margin:0 0 0 10px;color:#fff;padding:16px 24px;font-family:fontawesome;transition:all .3s} .button2 li:hover a.demo:after,.button2 li:hover a.download:after{background:transparent;-webkit-animaton:bounceright .3s alternate ease infinite;animation:bounceright .3s alternate ease infinite} @webkit-keyframes bounceright{from{-webkit-transform:translateX(0)}to{-webkit-transform:translateX(3px)}} @keyframes bounceright{from{transform:translateX(0)}to{transform:translateX(3px)}}


5. Untuk menampilkan tombol download dipostingan silahkan tempelkan kode HTML dibawah ini
<div class="text-align:center;"> <ul class="button2"> <li><a class="demo" href="your url name" target="_blank">Demo Link</a></li> <li><a class="download" href="your url name" target="_blank">Download Link</a></li> </ul> </div> <div class="clear"></div>


Note : Ganti your url name dengan link download atau demo kamu

Result
Itulah tadi cara membuat tombol demo dan download responsive keren, semoga bisa membantu

Evomagz V4.7 Mobile Template Blogger

Evomagz V4.7 Mobile Template Blogger

Evomagz V4.7 Mobile Template Blogger! Evomagz adalah salah satu template mobile friendly buatan mas sugeng , template ini memiliki kecepatan loading positif dan kalian bisa membuktikannya sendiri.

Template ini sebetulnya tidaklah gratis dan saya sempat ragu mau membagikan template ini namun karena saya lihat sudah banyak blog yang membagikannya akhirnya saya ikut juga membagikannya diartikel Evomagz v4.7 Mobile Template Blogger ini.

Template ini cocok untuk blog berita namun cocok juga untuk blog SEO , Tutorial blog , dll

Fitur :
Data di Update 2018.
Responsive
Custom Mobile Version
SEO Optimized
Ads Optimozed
Breadcrumb Navigation
Custom Error Page
Font Awesome
Facebook Comments

Evomagz V4.7 Mobile Template Blogger
Cara memasang template blogger , cari menu Tema > Backup/Pulihkan > Upload 

Tags : template seo , template mobile , template blogger , responsive , template simple , template gratis , template free , template adsense , adsense ready

Thursday, September 27, 2018

Viomagz V2.4 Premium Template Seo Blogger Gratis

Viomagz V2.4 Premium Template Seo Blogger Gratis

Viomagz V2.4 adalah template seo blogger buatan mas sugeng , sebetulnya template ini tidak gratis alias dijual namun sudah banyak orang yang membagikannya secara gratis termasuk saya.

Meski begitu ada baiknya agan membeli langsung templatenya di mas sugeng untuk menghargai sang pencipta template ini.

Namun bila kalian maunya gratisan saja maka kalian bisa mendownload template Viomagz Gratis disini.

Fitur :
Data di Update 2018.
Seo Friendly
Responsive
Fast Loading
Auto Optimized
Support fitur desainer blogger
Font Awesome
Breadcrumb Navigation
Auto Readmore
Back to Top Button
No link credit
Custom Error Page
Widget Sticky
Kalian bisa mendownloadnya disini

Cara memasang template diblogger , cari menu Tema > Backup/Pulihkan > Upload File

Tags : template blogger, template simple, template seo friendly, template gratis, template responsive, template fast loading